Pentingnya Sains Teknologi dan Seni


    Sains adalah sebuah ilmu pengetahuan untuk mengenal alam kita, baik  reaksinya maupun berbagai hal yang ada didalamnya. 

      Sedangkan Teknologi bisa dikatakan sebuah ilmu atau sesuatu yang berkaitan dengan maju-mundurnya sebuah zaman yang menciptakan hal atau alat yang baru. yang dapat digunakan manusia dengan baik.

      Seni adalah sebuah ataupun sesuatu yang menunjukan  ekspresi ataupun tehnik dalam mengolah sesuatu.

           Untuk itu Sains Teknologi dan Seni sangat berguna bagi hidup kita dan diantara ketiganya terdapat keterkaitan, di dalam seni bisa kita lihat dalam pembuatan Batik, semakin majunya zaman alat untuk membuat batik dan alat-alat musik, semakin simpel dengan kata lain semakin tinggi teknologi  yang digunakan, di dalam sains kitapun memerlukan teknologi, karena melalui teknologi seorang ilmuwan dapat membuat atau mengetes operasi labnya menggunakan alat-alat yang canggih.

            



You can leave a response, or trackback from your own site.

0 Response to "Pentingnya Sains Teknologi dan Seni"

:a: :b: :c: :d: :e: :f: :g: :h: :i: :j: :k: :l: :m: :n:

Posting Komentar

Powered by Blogger
Clue : hexadecimal